Tips Blogger - Blogwalking adalah sebuah kegiatan dimana seseorang mempromosikan atau menawarkan atau memperkenalkan sebuah situs web/blog kepada orang lain. Kegiatan blogwalking bisa berupa mencantumkan alamat web/blog di kotak komentar web/blog orang lain atau jejaring sosial seperti Facebook dan Twitter.
Setiap web/blog harus melaksanakan kegiatan ini setiap hari nya jika ingin web/blog nya cepat terkenal, apalagi untuk seorang pemula, wajib hukumnya. Biasanya orang banyak melakukan kegiatan blogwalking dengan saling tukar link atau saling follow dan juga saling comment, itu meruakan hal yang efektif untuk membuat blog/web Anda jadi lebih cepat terkenal.
Setelah kita memahami apa itu blogwalking, yu mari lihat manfaatnya untuk web/blog. Dan berikut manfaatnya.
--- Membuat Blog/Web Cepat Terkenal: Tentu saja hal ini dapat membuat web/blog jadi cepat terkenal. Karena dengan rajin-rajin blogwalking alamat web/blog akan menyebar, bayangkan jika Anda blogwalking setiap hari sekitar 10 kali sudah berapa alamat web/blog Anda yang sudah tersebar. Apalagi dalam waktu satu bulan.
--- Meningkatkan Pengunjung: Ini merupakan manfaat yang paling menonjol dari kegiatan blogwalking. Jika Anda sedang bolgwalking dengan orang lain/web/blog tentu saja itu akan membuat pengunjung berdatangan, meskipun secara bertahap. Dan alangkah baiknya blogwalking dengan web/blog yang sudah cukup tinggi pengunjungnya.
--- Menurunkan Rank Alexa: Dengan banyaknya pengunjung, maka secara otomatis rank alexa kamu akan turun secara bertahap dari terbesar - terkecil.
--- Mendapatkan Posisi Pertama di Google: Meskipun belum tentu Anda sering blogwalking web/blog Anda akan mendapat posisi pertama di Search Engine kita ambil saja Google, tapi setidaknya ada peluang untuk merebut posisi tersebut, karena google suka dengan web/blog yang suka berhubungan dengan web/blog lainnya.
--- Kebanjiran Komentar: Setelah mendapatkan banyak pengunjung, tentunya artikel web/blog Anda juga pasti banyak yang berkomentar dan itu sangat mengasikan
--- Banyak Yang Like Fan Page Dan Follow Twitter: Semua web/blog pasti sudah punya facebook dan twitter dari masing-masing web/blog tersebut. Dengan rajin blogwalking otomatis like dan follower web/blog Anda akan meningkat.
Dan itulah beberapa manfaat dari blogwalking bagi web/blog, setelah mengetahui manfaat tersebut sebaiknya Anda rajin blogwalking yah, pasti dalam waktu 2-4 bulan blog Anda sudah memiliki pengunjung dengan syarat tetap menerbitkan artikel menarik.
semoga bermanfaat...........
Artikel Terkait:
- cari template klik disini
- Pentingnya & Manfaat bahasa inggris bagi seorang blogger
- Galau Dalam Dunia Blog
- 3 Skill Yang Wajib Dimiliki Seorang Bloggers
- Seputar Google Penguin
- 5 Tips Tepat Yang Bisa Di Lakukan Oleh Seorang Blogger
- 3 Alasan Blogger Mengalami Frustasi Dan Apa yang Harus Dilakukan?
- 5 Karakter Yang Menghambat Kemajuan Blogging Anda 5
- BUKTIKAN BAHWA “AKU BLOGGER INDONESIA SEJATI” DENGAN PASANG BADGENYA
- AYO PASANG “THE REPUBLIC OF INDONESIAN BLOGGER” BADGE DI BLOGMU
- Manfaat Menjadi Blogger
- mengejar ranking atau kualitas blog
- Mengapa Pilih Blogger
- Ini Dia Keuntungan dari Pengunjung Blog yang Berlimpah
- Pengunjung Blog Turun Drastis
- Kesalahan Paling Sering Dilakukan Pengguna Blogger
- Sejarah Perkembangan Blogger Dari Awal Sampai Saat ini
- sesuatu yang membuat google suka pada blog mu
- kategori blog yang tidak di sukai google
- jadilah blogger yang sehat
- Inilah Alasan Kenapa Blog Anda Tidak Ada Kemajuan
- Apa itu Blog Dofollow dan Nofollow ?
- 20 Istilah SEO Yang Perlu Kita Ketahui
- Apa itu Website/Situs ?
- cari template klik disini
- Apa Itu SEO?
- Apa Itu JavaScript
- Kelebihan Dan Kekurangan Blogspot dan Wordpress
- Cara Memberi Password Pada Winrar
- APAKAH BLOGGER ITU PAHLAWAN?
- Cara Memasang Tukeran Link Otomatis Dengan Mistery Linky's Magic Wizard
- efek loading blog dengan animasi keyfames
- 9 Cara Membuat Loading Blog 300% Lebih Cepat
- Cara Memasang Tombol Back to Top diatas Footer pada Blog
- Cara Scan Blog dan Website dari Virus dan Malware
- EFEK SHADOW PADA TEXT DENGAN CSS
- Loading Blog dengan Keyframes dari Bawah ke Atas
- menu blog dengan CSS
- CARA MENGUBAH "JOIN THIS SITE" DENGAN GAMBAR FOLLOWERS 999999999
- cara membuat menu berbentuk lingkaran
- Membuat Efek Sliding
- cara membuat tooltip di blog
- cara membuat read more dan add coment
- cara membuat menu navigasi
- cara membuat gambar poting berputar saat di sorsot mouse
- Pentingnya & Manfaat bahasa inggris bagi seorang blogger
- Pengertian Tentang Komentar Kentut Pada Blog
- Cara Membuat Kotak Judul Postingan Jadi Menarik
- Cara Memasang Embed Link di bawah Postingan Blog